BOSTEAK

February 6, 2021
275
Views

Siapa yang gak suka steak? Daging yang dipanggang dengan tingkat kematangan tertentu dan disiram dengan saus-saus yang diolah dengan campuran keju, barbeque, jamur, atau pun bahan-bahan lainnya memang siap bikin perut keroncongan. Makanan olahahan daging seperti steak ini bisa dibilang adalah makanan yang selalu menjadi favorit sepanjang waktu, apalagi jika disajikan dengan side dish dan saus yang akan membuat steak nya jadi lebih sempurna.



Dan salah satu restoran Steak yang menyajikan bermacam menu steak kualitas premium bermutu tinggi (prime steaks) dan berbagai macam menu serba panggang (grill) yang segar nan lezat, dengan layanan yang cepat, hangat, dan dalam suasana yang nyaman adalah Bosteak.

Mengusung konsep Non MSG and Health, dengan mengutamakan layanan dari hati (service from the heart), pelanggan disuguhkan ruang santap kuliner steak bernuansa natural yang ramah lingkungan, asri, alami, unik, indah namun tetap nyaman. Dalam berbagai restaurant review dan testimoni, pelanggan Bosteak bukan hanya mengakui tingginya kualitas hidangan prime steak, melainkan juga menjadikan Bosteak sebagai tempat untuk bertemu dan membangun ‘relationship’ yang lebih akrab, hangat dan mendalam, baik dengan keluarga, pasangan, teman atau rekan kerja.

Alamat:
Ruko Anggrek, Jl. Anggrek No.1, Sidakaya, Cilacap 53212
Telp. 0838-4284-1278

 

Berikan rating
Kategori:
KULINER



Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

The maximum upload file size: 128 MB. You can upload: image, audio, video, document, spreadsheet, interactive, text, archive, code, other. Links to YouTube, Facebook, Twitter and other services inserted in the comment text will be automatically embedded. Drop file here